Seminar Nasional dan Pengukuhan DPW AGPAII Sumbar Masa Bakti 2024-2029 Sabtu, 3 Mei 2025, Istana Gubernur Sumatera Barat dipadati oleh ratusan Guru PAI se-Sumatera Barat. diperkirakan lebih dari lima ratus orang guru PAI hadir di acara Seminar Nasional ini. Menanggapi situasi dan kondisi guru PAI Indonesia saat ini, DPW AGPAII Sumatera Barat sengaja mengusung tema "Penguatan Potensi dan Kesejahteraan Guru PAI untuk Sumatera Barat Madani, Maju dan Berkeadilan." Acara yang dihadiri oleh Drs. H. Endang Zenal ini (Ketua Umum DPP AGPAII), bukanlah sekedar Seminar nasional saja, akan tetapi sekaligus Pengukuhan DPW AGPAII Sumatera Barat yang terpilih untuk masa bakti 2024-2029. Rimelfi, S.Pd.I., MM., MA kembali terpilih untuk menahkodai organisasi AGPAII di Sumatera Barat ini. Didampingi oleh Musardin, S.Pd.I., M.Pd sebagai Wakil ketua I dan H. Erizal, S.Pd.I., M.Pd sebagai wakil ketua II. Dalam sambutannya, ketua Umum DPP AGPAII tersebut mengusulkan agar guru PAI ini cukup...
Layanan Informasi dan Kegiatan DPW AGPAII Sumbar

Komentar
Posting Komentar