Bimtek E-Kinerja seri-1
Bimtek ini diangkat dalam rangka membantu para pendidik dalam membuat E-Kinerja, SKP dan PAK Terintegrasi. Mulai tahun 2024 E-Kinerja sudah terintegrasi dengan Platform Merdeka Mengajar (PMM).
Kegiatan ini dilaksanakan secara Daring melalui Zoom Meeting dengan melibatkan guru-guru se-Indonesia.
Penyelenggara : Dewan Pengurus Wilayah Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia (DPW AGPAII) Provinsi Sumatera Barat.
Narasumber :
1. Rimelfi, S.Pd.I., MM., MA (E-Kinerja Berbasis Digital & Tranformasi Sistem Kepegawaian)
2. Muhammad Asri, S.Pd.I., M.Pd (Pengelolaan E-Kinerja melalui Aplikasi dan system)
3. Fifi Risanti, S.Ag., M.Pd (Pengadministrasian E-Kinerja & Integrasi E-Kinerja pada PMM)
4. Sri Herlina, M.Pd (Pengadministrasian PAK Integrasi)
Administrasi Kegiatan silahkan Download dengan cara Klik pada Link berikut !
Komentar
Posting Komentar